Melacak Judul Lagu dengan TrackID

Pernahkah anda ketika anda mendengarkan suatu lagu ingin mengetahui judul, album, dan penyanyi dalam lagu yang di putar? kejadian seperti ini pasti sering terjadi pada saat mendengarkan radio. Kadang-kadang kita tidak mendengarkan penyiar membacakan judul lagu yang diputarnya. :( tapi kini ada fitur yang menarik dari Sony Errisson yaitu TrackID fungsi dari TrackID ini adalah mencari judul, Cara kerjanya adalah dengan merekam beberapa detik sebuah lagu melalui perangkat lain, kemudian kirimkan via internet. Beberapa saat kemudian akan mucul judul lagu, artis, dan album.


Tapi untuk sebuah smartphone symbian yang memiliki fitur musik, apakah dengan ketiadaan fitur track ID akan membuat minusnya dukungan fitur pada handset tersebut? Tentu saja tidak, untuk fitur track ID pada handset symbian dapat di tambahkan sebuah aplikasi pendukung yang memiliki fungsi sebagai track ID di handset symbian.


adalah aplikasi SHAZAM ID, aplikasi yang memiliki fungsi sebagai Track ID di handset symbian s60v3. Seperti halnya sebuah fitur menu Track ID pada ponsel musik, pada aplikasi ini tersedia menu TAG NOW, MY MUSIC, TAG CHART dan menu SEARCH untuk mencari sebuah komposisi lagu via internet. Aplikasi ini sebenarnya di sediakan secara gratis, namun hanya khusus untuk handset symbian s60v3 hasil produksi dari vendor samsung saja, namun untuk handset symbian s60v3 dari vendor lain juga dapat menggunakan aplikasi ini.

Pada menu settings atau menu pengaturan terdapat tiga menu pengaturan yang dapat di lakukan, diantarnya menu AUDIO ALERTS, CONFIRM CONNECTION dan AUTO UPDATE.
penggunaan aplikasi ini sangat mudah, untuk memulainya kamu cukup mimilih pilihan menu TAG NOW pada aplikasi tersebut. Kamu akan dapat secara langsung terhubung via internt pada server SHAZAM ID untuk mencari sebuah komposisi lagu yang kamu inginkan. Nah untuk kamu yg ingin mencoba aplikasi tersebut. Kamu dapat mengunjungi situsnya di http://www.shazam.com/ atau download disini

raditeputut

Blogger dengan kerja sambilan Designer Freelancer.

No comments: